
Barcelona Dihantam Kasus Penyuapan Wasit, Begini Respons Xavi
Kamis, 28 September 2023 – 21:34 WIB VIVA – Pelatih Barcelona Xavi Hernandez telah membahas tuduhan suap yang ditujukan kepada klubnya dan dua mantan presiden menjelang pertandingan melawan Sevilla pada laga lanjutan LaLiga. Baca Juga : Menguak Klub Liga 2 yang Atur Skor Sejumlah Pertandingan Seperti dilansir El Debate, hakim yang mengawasi ‘Caso Negreira’ telah mendakwa Barca…